Halo Sobat ! | Members area : Register | Sign in
Sitemap | Guest Book | Contact us | Privacy Policy

Symantec Digugat di Pengadilan


 "MUHAMMAD IKHSAN"-Sebuah gugatan diajukan terhadap Symantec Corp, yang menuduh perusahaan itu telah membujuk konsumen untuk membeli produknya dengan cara memberikan informasi menyesatkan mengenai kesehatan komputer mereka.
Seorang warga negara bagian Washington, James Gross, mengajukan gugatan ke Pengadilan Distrik di San Jose, California, pada Selasa.
Salinan gugatan, yang diberikan kepada Reuters melalui pengacara Gross, menuduh bahwa Symantec mendistribusikan versi trial produk yang memindai sistem (komputer) konsumen, dan selalu memunculkan peringatan adanya error berbahaya, risiko privasi, dan masalah lain yang ada pada PC, terlepas dari kondisi sebenarnya pada mesin. Readmore.

0 comments:

Posting Komentar